Marketing Sales Metropolitan Land (MTLA) Menyentuh Rp 1,3 Triliun Hingga Oktober 2023
Metropolitan Land (MTLA) mencatatkan pendapatan prapenjualan alias marketing sales sebesar Rp 1,3 triliun hingga bulan Oktober 2023.
Metropolitan Land (MTLA) mencatatkan pendapatan prapenjualan alias marketing sales sebesar Rp 1,3 triliun hingga bulan Oktober 2023.